Sunday, August 15, 2010

Syabas Indonesia dan Terutama NU

Dalam kesempatan yang sempit ini, saya menyempatkan diri untuk mengucapkan syabas kepada Indonesia disebabkan oleh Presiden Indonesia SBY telah mendapat tingkatan ke 9 dari 500 orang muslim yang paling berpengaruh di dunia. Dan terutama kepada Nahdlatul Ulama. Alhamdulillah, KH Said Aqil Siradj yang dalam tanda petik "Alumni Pondok Pesantren Tradisional Lirboyo" adalah termasuk dari TOP 50. Beliau mendapat urutan ke 19. Ya temen2 lirboyo patut bangga dengan ini. Yang menariknya, Muhammadiyyah yang selalu menang dalam promosi atau suara pers di Indonesia maupun internasional, maka dalam hal ini, Din Syamsudin (ketua Muhammadiyah) mendapat urutan ke 39 jauh di bawah NU. Well, saya tak nak banyak comment, but sila lihat sendiri nukilan ini:

500 Most Influential Muslims

No comments:

Post a Comment